
PHP control statement memungkinkan Anda membuat keputusan, berdasarkan hasil dari suatu kondisi. Pernyataan ini disebut sebagai Control statement atau decision making. If, elseif ..else dan swicth adalah statement yang bisa digunakan untuk membuat decision making (pengambilan keputusan) berdasarkan kondisi tertentu.

If dan Else Statement
If dan Else adalah pernyataan yang digunakan jika kita ingin melukakan pengambilan keputusan dengan kondisi salah satunya adalah true dan kondisi lainya false.
if(condition){
// some code if true
else{
// some code if not true
}
<?php
$nilai =90;
if($nilai ==90){
echo "Nilai anda A";
}else{
echo "Nilai anda bukan A";
}
?>
ElseIf Statement
Jika Anda ingin menjalankan beberapa kode jika salah satu dari beberapa kondisi tersebut benar, gunakan pernyataan elseif
if(condition){
// some code if true
}elseif(condition){
// some code
}else{
// some code if not true
}
<?php
$nilai =90;
if($nilai ==90){
echo "Nilai anda A";
}elseif($nilai ==80){
echo "Nilai anda B";
}else{
echo "Nilai anda bukan A";
}
?>
Switch Statement
Jika Anda ingin memilih salah satu dari banyak blok kode yang akan dieksekusi, gunakan pernyataan Switch. Pernyataan peralihan digunakan untuk menghindari blok panjang kode if..elseif..else.
switch (expression){
case label1:
code to be executed if expression = label1;
break;
case label2:
code to be executed if expression = label2;
break;
default:
code to be executed
if expression is different
from both label1 and label2;
}
<?php
$d = date("D");
switch ($d){
case "Mon":
echo "Today is Monday";
break;
case "Tue":
echo "Today is Tuesday";
break;
case "Wed":
echo "Today is Wednesday";
break;
case "Thu":
echo "Today is Thursday";
break;
case "Fri":
echo "Today is Friday";
break;
case "Sat":
echo "Today is Saturday";
break;
case "Sun":
echo "Today is Sunday";
break;
default:
echo "Wonder which day is this ?";
}
?>